15 March, 2018

Membuat Simulasi Rangkain Elektronika dan Layout PCB Dengan Proteus

Dalam membuat rangkaian elektornika sebaiknya dilakukan simulasi. Rancangan rangkaian kita menggunakan software cerdas  bernama PROTEUS. Disini, kita bisa mencobah  dengan  simulasi, sehingga dengan mudah kita mengetahui apakah rancangan  elektronika kita sudah benar atau masih ada yang salah. Buat teman-teman  yang baru mendengar istilah PROTEUS ini, berikut saya berikan tutorial  singkat cara menggunakan software simulasi elektronika dalam membuat jalur  atau layout dan tampilan 3 dimensi. Adapun langkah sederhananya adalah sebagai berikut;

1. Install Proteus kemudian jalankan
 

  2. Tunggu hingga muncul seperti tampilan di bawa ini

3. Kemudian klick ISIS seperti pada gambar di bawah ini. 


4. Sehingga muncul tampilan seperti gambar seperti di bawah ini


5. Lakukan pemilihan komponen sesuai kebutuhan dengan cara seperti di bawah ini




6. Selajutnya lakukan seperti contoh pada gambar di bawah ini hingga selesai dan siap dilakukan pengujian

 7. Selajutnya melakukan pegujian rangkaian 
8. Untuk membuat layout PCB lakukan seperti gambar di bawa ini

9 Untuk melihat hasil tapilan 3 dimesinya dapat dilihat seperti langkah gambar di bawah ini


No comments :